Banner

readbud - get paid to read and rate articles










Minggu, 04 April 2010

BAWANG PUTIH MENCEGAH STROKE DAN SERANGAN JANTUNG

Para periset menemukan ,pasien resiko tinggi cardiac yang minum suplemen bawang putih selama setahun mengalami penurunan kadar homocysteine sampai 12% di banding yang tidak minum.
homocysteine adalah suatu zat kimia yang mengiritasi lapisan pembuluh darah , mengakibatkan terjadinya timbunan plak. Kedua kelompok ini juga minum obat ampuh penurun kolestrol yang di sebut statin. Pada kelompok yang putih, sumbatan arteri berkembang lebih lambat 66%.Studi menggunakan suplemen ekstrak bawang putih 1.200 mg perhari.

0 komentar:

Posting Komentar

Banner